Senin, 22 April 2013

[News] Song Ji Hyo Mengungkapkan Kemarahannya Dengan Menendang HaHa Dalam Episode Terbaru Running Man



Song Jing Hyo dibuat marah dalam oleh HaHa dalam episode terbaru Running Man.

Dalam episode tersebut yang ditayangkan 21 April lalu, mereka melakukan permainan hide-and-seek dengan berpasangan dan diikat dengan gelang kertas.

HaHa bergabung dengan tim Yoo Jae Suk dan Song Ji Hyo untuk melawan commander Kim Jong Kook yang berpasangan dengan Lee Kwang Soo. Namun setelah mereka berhasil mengalahkan pasangan tersebut, HaHa memutuskan gelang kertas milik Yoo Jae Suk dan Song Ji Hyo agar ia bisa memenangkan pertandingan tersebut.

HaHa cepat-cepat meminta maaf dengan Song Ji Hyo, namun Ji Hyo tidak bisa menahan kemarahannya dan segera menarik topi HaHa dan menendangnya berkali-kali.

Lihat beberapa screnshot adegan tersebut dibawah ini!





Source : soompi

0 comments:

Posting Komentar